DECEMBER 9, 2022
Gaya Hidup

Apakah Boleh Orang yang Bertato Untuk Melakukan Donor Darah? Simak Penjelasan Lengkapnya

image
Orang yang bertato diperbolehkan untuk mendonorkan darahnya dengan tahapan pemeriksaan tertentu. (Pexels/@franco30)

Oleh karena itu, calon pendonor bertato harus memastikan bahwa mereka memenuhi persyaratan tersebut sebelum mendonorkan darah.

Sehubungan dengan itu, tahapan Pre Screening adalah proses pemeriksaan awal yang harus dilalui oleh semua calon pendonor darah baik yang bertato ataupun tidak. 

Pada tahap ini, calon pendonor akan diperiksa untuk memastikan bahwa mereka memenuhi syarat untuk mendonorkan darah.

Adanya donor darah adalah salah satu kegiatan mulia yang bisa menyelamatkan nyawa. 

Namun bagi mereka yang bertato atau beberapa pengecualian lain, ada beberapa syarat tambahan yang harus dipenuhi sebelum bisa menjadi pendonor. 

Pemeriksaan darah untuk mendeteksi ada tidaknya penyakit menular menjadi faktor penting yang menentukan kelayakan seseorang sebagai pendonor. 

Oleh karena itu, sebelum melakukan donor darah selalu pastikan untuk mengikuti prosedur pre screening di PMI terdekat dan mematuhi semua syarat yang ditetapkan untuk memastikan darah yang didonorkan aman dan bermanfaat bagi penerima.***

Penulis: Atthoriq Aziz

Halaman:
1
2

Berita Terkait